Game Solution - Bagi anda para pecinta game PES 2016 yang menggunakan PC atau Laptop mungkin tidak akan selancar saat Install pada game Console seperti PS3 dan PS4, karena mungkin bisa saja terjadi error saat install atau juga saat bermain game PES 2016 pada komputer. Seperti halnya tidak ada suara yang keluar saat bermain game PES 2016.
Jika anda termasuk orang yang mengalami hal tersebut saat bermain PES 2016, itu bukan salah pada DVD PES 2016 anda atau pada file aplikasi PES 2016 tapi hanya saja kurangnya pendukung software yang harus ada saat bermain PES 2016. Masalah tidak ada suara pada PES 2016 biasanya ditandai dengan munculnya kolom pemberitahuan dengan tulisan "error 0xc000007b". Seperti gambar dibawah ini.
Cara Solusi Suara Tidak Muncul Dan error 0xc000007b PES 2016 |
Solusinya untuk PES 2016 tidak bersuara adalah dengan mendownload salah satau software tambahan dan anda bisa mendownloadnya : Disini. kemudian install pada komputer atau laptop anda. Selain itu jika masih saat bermain PES 2016 masih tidak ada suaranya baik itu Backsound ataupun komentator ada baiknya anda tambahkan juga Direct X dengan cara mendownloadnya dan installkan pada folder PES 2016, tepatnya pada \_CommonRedist\DirectX\Jun2010.
Jika sudah semua terinstall silahkan anda Restart komputer atau laptop anda, dan setelah hidup kembali cobalah bermain PES 2016 dan lihat hasilnya, seharusnya saat bermain PES 2016 muncul suara baik itu Backsound ataupun komentator.
Baca Juga :
Itulah Cara Solusi Suara Tidak Muncul Dan error 0xc000007b PES 2016, semoga bisa membantu anda para pemain PES 2016 yang menggunakan komputer atau laptop agar terhindah dari masalah tidak ada suara saat bermain PES 2016.
Advertisement
Anda Telah membaca Artikel tentang Cara Solusi Suara Tidak Muncul Dan error 0xc000007b PES 2016 Temukan Artikel ini dengan URL https://pusatsolusigame.blogspot.com/2015/09/cara-solusi-suara-tidak-muncul-dan.html,
Terimakasih Telah membaca dan berkunjung ke Artikel Cara Solusi Suara Tidak Muncul Dan error 0xc000007b PES 2016 Anda boleh menyebarkanya bila Artikel ini bermanfaat bagi anda, Namun harus mencantumkan Link Berikut iniCara Solusi Suara Tidak Muncul Dan error 0xc000007b PES 2016 sebagai Sumbernya.
Advertisement